Pagi ini, Kamis 19 November 2020 teman-teman PPL kita di Kecamatan Sumberrejo melaksanakan Kegiatan Gerakan Pengendalian Hama Tikus di Desa Margoagung yang dihadiri Ketua Poktan beserta Anggota, Perangkat Desa, Seluruh PPL dan Petugas POPT-PHP.

Awalnya anggota Kelompok Tani melakukan pengamatan terhadap hama tikus kemudian ditindaklanjuti oleh PPL dan Petugas POPT-PHP dengan membuat surat Peringatan dini. Setelah itu diajukan Permohonan bantuan Pestisida ke Dinas Pertanian. Selain bantuan dari Dinperta yang sifatnya sebagai stimulan, Kelompok Tani juga menyiapkan pestisida dengan cara swadaya. Disamping menggunakan pestisida, gerakan pengendalian hama tikus juga menggunakan emposan dengan gas elpiji.


By Admin
Dibuat tanggal 19-11-2020
516 Dilihat
Bagaimana Tanggapan Anda?
Sangat Puas
26 %
Puas
45 %
Cukup Puas
3 %
Tidak Puas
26 %